DESKRIPSI
Training Integrated ISO ini akan memberi gambaran bagaimana mengintegrasikan Sistem Manajemen Mutu (ISO 9001:2015), Sistem Manajemen Lingkungan (ISO 14001:2015) dan Sistem Manajemen Kesehatan & Keselamatan Kerja ISO 45001:2018.
TUJUAN TRAINING
- Persyaratan ISO 9001:2015, ISO 14001:2015 dan ISO 45001:2018
- Ruang Lingkup dan Dokumentasi Integrasi ISO 9001-14001-45001
- Bagaimana mengimplementasikan Sistem ISO 9001-14001-45001 secara terintegrasi
- Pengelolaan Rekaman Integrasi Sistem Manajemen ISO 9001-14001-45001
MATERI TRAINING
- Pemahaman persyaratan ISO 9001:2015
- Pemahaman persyaratan ISO 14001:2015
- Pemahaman persyaratan ISO 45001:2018
- Identifikasi Bahaya, Penilaian Resiko dan pengendaliannya (HIRARC)
- Identifikasi dan pengendalian Aspek dan dampak terhadap lingkungan
- Rencana Tanggap Darurat
- Struktur dan pembentukan bisnis proses organisasi mendukung untuk integrasi sistem manajemen
- Membuat Kebijakan, Program dan Sasaran QHSE, serta pencapaiannya
- Peningkatan berkelanjutan / Continual improvement
INFORMASI LEBIH LANJUT MOHON HUBUNGI KAMI
PT. Serasan Cipta Abadi
Jalan Wijoyo Mulyo Pesona Gelagah Mas B12 Tamanan Bantul Yogyakarta
Telp : (0274) 2813302
Mobile : 0812-2726-4889