GENERATOR BASIC

DESKRIPSI

Generator merupakan peralatan krusial pada unit pembangkit yang berfungsi menghasilkan energi listrik. Kinerja generator selain dipengaruhi oleh aspek operasinya sangat dipengaruhi oleh faktor pemeliharaannya. Kesalahan dalam melakukan pengoperasian dan pemeliharaan akan menyebabkan gangguan vibrasi dan menurunnya kemampuan dan berdampak pada penurunan kinerja unit. Untuk itulah diperlukan petugas yang ahli dalam menangani hal ini dan melalui kegiatan pelatihan, akan dapat memberikan solusi  terhadap masalah pemeliharaan generator di unit pembangkit.

TUJUAN TRAINING

1. Memahami dasar-dasar generator dan prinsip kerjanya.

2. Mengenal jenis-jenis generator dan komponennya.

3. Mampu melakukan perawatan dan perbaikan dasar generator.

4. Mengerti cara mengoperasikan generator dengan aman.

MATERI TRAINING

1. Pengenalan Generator

2. Prinsip Kerja Generator

3. Jenis-Jenis Generator

4. Komponen dan Fungsi

5. Perawatan dan Perbaikan

6. Operasional dan Keselamatan

PT. SERASAN CIPTA ABADI

Pesona Gelagah Mas B12 Tamanan, Banguntapan Bantul, Yogyakarta

Telepon : (0274) 2813302

Whatsapp : 081227264889

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Share this post

Share on facebook
Share on google
Share on twitter
Share on linkedin
Share on pinterest
Share on print
Share on email
Hubungi Kami whatsapp
error: Content is protected !!